
Kontan.co.id; 24 September 2023 KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Pengamat menilai Badan Usaha Khusus (BUK) pengganti SKK Migas sangat diperlukan agar pengusahaan migas yang bersifat business to business (B2) dapat lebih fleksibel, tidak birokratis, dan terpisah dari sistem keuangan negara. Sedikit kilas balik, SKK Migas terbentuk sebagai pengganti BP Migas yang dibubarkan oleh Mahkamah Konstitusi (MK) pada […]

Bisnis.com; 19 September 2023 Bisnis.com, JAKARTA — Pemerintah dinilai perlu untuk segera menerapkan sistem subsidi tertutup dan langsung untuk komoditas bahan bakar minyak (BBM) seiring fluktuasi harga minyak dunia. Ekonom energi sekaligus pendiri ReforMiner Institute Pri Agung Rakhmanto berpendapat rebound harga minyak mentah dunia belakangan ini bakal berdampak signifikan pada anggaran pendapatan dan belanja negara […]

Bloomberg Techno.com; 5 September 2023 Pakar energi memperingatkan pemerintah agar tidak gegabah ‘memaksa’ penutupan pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) berbasis batu bara milik industri agar beralih menggunakan fasilitas sejenis milik PT PLN (Persero). Direktur Eksekutif Reforminer Institute Komaidi Notonegoro mengatakan penutupan PLTU batu bara untuk industri perlu didiskusikan lebih lanjut dengan para pemilik dan penggunanya […]

Investor Daily; 31 Agustus 2023 Pandangan yang sering mengemuka di publik menyangkut harga energi – termasuk harga gas bumi – di tanah air pada umumnya cenderung mengarah pada prinsip bahwa harga haruslah murah (rendah) secara nominal. Tidak hanya di publik kebanyakan, kecenderungan pandangan yang sama tampaknya juga melingkupi sebagian para penyelenggara pemerintahan sehingga mempengaruhi kebijakan […]

Kontan.co.id; 27 Agustus 2023 JAKARTA. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) sebelumnya mengemukakan sedang membahas secara internal opsi mengalirkan subsidi ke Pertamax (RON 92) untuk meningkatkan konsumsi Bahan Bakar Minyak (BBM) beroktan lebih tinggi dan emisi lebih rendah. Dari sisi lingkungan, Pengamat Lingkungan Hidup Universitas Indonesia, Budi Haryanto menjelaskan wacana penghapusan Pertalite dengan memberikan […]

Kontan.co.id; 17 Agustus 2023 KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Pemerintah akan menaikkan harga gas non Harga Gas Bumi Tertentu (HGBT). Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Komaidi Notonegoro menilai, harga gas memang fluktuatif dan pemerintah tidak dapat mempengaruhi pasar. “Dalam bahasa ekonomi, kita berperan sebagai price taker atau penerima harga atau pihak yang tidak dapat menentukan dan mempengaruhi harga […]

CNBCIndonesia; 11 Agustus 2023 Tak hanya menjadi masalah di Indonesia, produksi minyak dan gas global saat ini pun pada dasarnya bertumpu pada lapangan – lapangan yang sudah berumur (mature field) yang secara teknis telah melewati fase puncak produksinya. Tidak kurang, kontribusi mature field terhadap produksi migas global saat ini diperkirakan mencapai 70%. Untuk menjaga dan […]