Author
prianto Articles
.
Revisi Undang-Undang Migas Mendesak Diselesaikan

koran-sindo; Rabu, 6 Maret 2019 – 13:34 WIB JAKARTA – Sejumlah pakar menilai revisi Undang-Undang No 21/2001 tentang Minyak dan Gas mendesak untuk segera diselesaikan. Rampungnya UU Migas baru menjadi terobosan konkret kemudahan investasi hulu migas dalam rangka meningkatkan produksi migas nasional. ”Persoalan terbesar di hulu terutama terkait investasi untuk bisa menemukan cadangan baru dan meningkatkan […]

GIANT FIELD : Sektor Hulu Migas Masih Perlu Pembenahan

www.bisnis.com:  04 Maret 2019 12:53 WIB Pemerintah dinilai perlu membenahi sisi hulu industri minyak dan gas nasional demi mengoptimalkan potensi cadangan raksasa atau giant field. Bisnis.com, JAKARTA—Pemerintah dinilai perlu membenahi sisi hulu industri minyak dan gas nasional demi mengoptimalkan potensi cadangan raksasa atau giant field. Pengamat Energi dari ReforMiner Institute Pri Agung Rakhmanto mengatakan, pemerintah […]

Peran Pertamina EP dalam Produksi Migas

Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Email: komaidinotonegoro@gmail.com

Jalan Panjang RUU Migas, Mau Jadi Apa SKK Migas?

CNBC Indonesia; Kamis,  31 January 2019 10:42 Jakarta, CNBC Indonesia- Setelah delapan tahun tak ada kabarnya, kini Rancangan Undang-Undang Minyak dan Gas Bumi (RUU Migas) telah menjadi fokus pemerintah untuk segera diselesaikan. Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi (Migas) Kementerian ESDM Djoko Siswanto menuturkan pemerintah telah menyerahkan Daftar Inventaris Masalah (DIM) terkait RUU migas yang nantinya […]

Revisi Undang – undang Jadi Momentum Perbaikan

KOMPAS: 24 Januari 2019 JAKARTA, KOMPAS – Indonesia mendapat momentum perbaikan iklim investasi hulu minyak dan gas bumi lewat revisi Undang – Undang No. 22 tahun 2001 tentang minyak dan gas bumi. Hasil revisi juga harus dapat menaikan produksi minyak yang cenderung merosot beberapa tahun terakhir. Berdasarkan penelitian Fraser Institute, Indonesia masuk kategori negara yang […]

Empat Proyek Strategis Hulu Migas di Jabanusa Diharapkan Sesuai Jadwal

www.detik.com; Rabu, 20 November  2019 15:30 WIB Bali – Sebanyak empat proyek besar sektor hulu minyak dan gas (Migas) di kawasan SKK Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara (Jabanusa) diharapkan tuntas sesuai jadwal yang ditetapkan. Sebab, keempat proyek sangat mendukung target capaian lifting minyak dan gas secara nasional. Keempat proyek strategis hulu migas itu adalah proyek Kedung […]

Targetkan Investasi Migas, Pemerintah Perlu Terobosan

REPUBLIKA; Jumat 18 Januari 2019 07:30 WIB REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Pengamat Energi dari Reforminer Energi, Pri Agung Rakhmanto menilai langkah pemerintah untuk bisa meningkatkan investasi migas perlu didukung oleh trobosan strategis. Salah satu caranya adalah menyederhanakan perizinan kegiatan operasional. Pri menjelaskan selama ini perizinan kegiatan operasional selalu melalui lintas kementerian dan lembaga bahkan hingga regional. Ia […]

Pengelolaan Blok Mahakam

Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Email: komaidinotonegoro@gmail.com Bisnis Indonesia; Jumaat 29 Desember 2017 Perkembangan pengelolaan Blok Mahakam, hampir selalu menyita perhatian publik. Hal itu terkait dengan status sumber daya (cadangan migas, khususnya gas) yang cukup besar dan jalan panjang blok tersebut sampai dengan dikelola BUMN (Pertamina) yang merupakan representasi negara. Copie carte de identitate […]

Jokowi vs Prabowo, Siapa Berani Naikkan BBM di Tahun Politik?

CNBC INDINESIA: Minggu, 18 November 2018 16:28 Jakarta, CNBC Indonesia- Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat masih tingginya impor migas di Oktober 2018, dan lagi-lagi jadi biang kerok defisit neraca dagang Indonesia. Kepala BPS Suhariyanto dalam paparannya pada 15 November mengatakan defisit migas di Oktober mencapai US$ 1,42 miliar. Secara year on year, BPS mencatat, impor migas […]

Revisi UU Migas dan Minerba Molor Lagi

KOMPAS: Senin, 12 November 2018 JAKARTA, KOMPAS – Revisi dua undang-undang atau UU sektor energi dan sumber daya mineral dipastikan molor dan tidak rampung tahun ini. Kesibukan penyelenggaraan Pemilihan Umum Legislatif 2019 menjadi salah satu penyebab tertundanya penyelesaian revisi. Kedua UU itu adalah UU Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas Bumi (Migas) dan […]